
Untuk mengatasi masalah tersebut saya akan berbagi sedikit dari pengalaman saya, yang mungkin dapat membantu anda jika mengalami masalah seperti saya. Baiklah agar tidak terlalu panjang lebar saya cerita berikut ini adalah player yang biasanya saya gunakan untuk memainkan video, nama aplikasinya adalah "GOM Player" versi 2.1.43 yang dirilis pada 31 Juli 2012.